IDCFM.CO.ID; BALIKPAPAN– Satuan tugas Covid-19 kota Balikpapan mencatat kasus aktif covid-19 di kota Balikpapan di bawah 50 kasus. Adapun tingkat keterisian tempat tidur pasien Covid-19 di seluruh rumah sakit di Kota Balikpapan tinggal 1,3 persen atau hanya tersisa 10 pasien. Ketua Satgas Covid-19 yang juga Wali Kota Balikpapan- Rahmad Mas’ud […]
mitra IDC